Sabtu, 23 Mei 2009

VAGINA WAKTU SENGGAMA

Selama masa peransangan, vagina basah oleh lendir yang dihasilkan dari kelenjar yang berada didinding-dinding nya. Hal ini berfungsi agar senggama berlangsung mulus dan tidak nyeri.Otot dinding vagina juga ikut berkontraksi sejalan dengan berlangsungnya proses peransangan seksual yang dilakukan pasangan seks nya. Pada saat orgasm kontraksi dinding vagina terjadi secara ritmik, begitu juga dengan kontraksi otot rahim. Pada saat manakala wanita merasakan adanya sensasi bergerak-gerak di perut bawah sepanjang puncak seksual wanita teraih. Kontraksi ini bertujuan membantu mendorong lajunya pergerakan sperma ketika memasuki rongga rahim menuju saluran telur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar